Perbedaan Hosting, Domain, dan Server

Perbedaan Hosting, Domain, dan Server

Saat hendak berbisnis, mulai membuat blog, atau apapun alasanmu membuat website, kamu perlu mengetahui istilah terkait website agar tak salah paham. Hosting, domain, dan server, ketiga istilah ini merupakan hal yang penting ketika membuat sebuah website. 

Server, domain dan hosting adalah 3 hal yang saling terkait satu sama lain, tetapi pengertiannya masih sering tertukar satu sama lain. Mari kita bahas satu per satu.

HOSTING

Pengertian Hosting, Domain, dan Server

Hosting merupakan tempat untuk menyimpan data yang ada di website. Sebuah hosting di simpan di dalam sebuah server. Meski sama-sama menampung data, namun bedanya hosting dengan server, yaitu server mempunyai hard disk, RAM hingga prosesor, yang bentuk dan ukurannya disesuaikan untuk disimpan di rack server.

Hosting merupakan media penyimpanan file-file yang ada didalam website. Seperti gambar, video, audio dan sebagainya. File-file tersebut akan disimpan dalam sebuah tempat yang dinamakan server hosting. Server hosting merupakan tempat penyimpanan data, dimana nantinya server akan menampilkan data-data tersebut pada web client (browser) seperti Chrome, Mozilla, Safari, dan Opera.

Agar website dapat diakses dengan baik selama 24 jam, maka server hosting harus dilengkapi dengan jaringan internet dengan kecepatan tinggi. Bila tidak maka server akan down dan menyebabkan website kamu tidak dapat di akses.

Ada beberapa jenis hosting yang dapat kamu pahami, dua di antaranya adalah shared hosting dan cloud hosting.

  • Shared hosting adalah jenis hosting dengan harga terjangkau yang digunakan oleh beberapa website sekaligus. Artinya, hosting yang kamu gunakan berada pada server yang juga digunakan oleh orang lain sehingga kecepatan website pun terbagi-bagi oleh para pengguna lain.
  • Cloud hosting adalah layanan hosting yang disimpan pada server dan terhubung melalui internet. Oleh karena itu, jumlah server yang digunakan bisa lebih dari satu server sehingga saat terjadi masalah, server lain yang terhubung dengan internet dapat menjadi cadangan sementara hingga masalah tuntas.

Domain

Perbedaan Hosting, Domain, dan Server

Domain adalah nama atau alamat dari suatu website. Keberadaan domain ini juga tidak kalah penting jika dibandingkan dengan Hosting. Tanpa domain, website tidak akan memiliki nama. Domain digunakan untuk memberikan nama alamat dalam website. Ada 2 jenis domain yaitu Domain gTLD (domain global) dan Domain ccTLD (domain id).

  • Domain gTLD adalah domain global dan tidak memiliki syarat apapun. Contoh dari domain gTLD seperti : .com , .net , .org , dan sebagainya.
  • Domain ccTLD adalah domain indonesia (id). Domain id diatur oleh PANDI. Contoh dari domain id seperti : .co.id , .my.id , .id , dst. Berbeda dengan domain gTLD, khusus domain ccTLD (domain id) memiliki syarat tertentu yang sudah dikeluarkan oleh PANDI.

Server

Perbedaan Hosting, Domain, dan Server

server merupakan adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan layanan tertentu dalam satu jaringan komputer. Server memiliki software dan hardware yang berfungsi sebagai pemberi data kepada web client (browser) agar browser bisa menampilkan halaman website tertentu. Perangkat keras (hardware) server terdiri dari prosesor dan RAM yang menjalankan sebuah sistem operasi yang disebut dengan network operating system.

Selain itu, server juga menjalankan perangkat lunak (software) yang bisa mengontrol akses file-file yang ada dalam sebuah website. Adapun jenis-jenis software server yang biasa digunakan yaitu apache, apache tomcat, microsoft windows server 2008 IIS (Internet Information Services), nginX, zeus dan sun java system. Secara garis besar, server akan bekerja ketika ada permintaan dari client. Client di sini adalah browser yang biasa kamu pakai. Seperti Chrome, Mozilla Firefox, Internet Explorer, Safari dan masih banyak yang lain. Ketika kamu mengetik sebuah alamat website, maka  segera merespon permintaan kamu dan mengirimkan isi website pada halaman browser.

Company History

10 Years
Experience

Kami adalah perusahaan IT Consultant Profesional yang bergerak dibidang Informatika dan Telematika. Memfocuskan kepada layanan jasa pembuatan website, Aplikasi Webbased, Aplikasi Android, IOS, SEO, Desain, Multimedia, Maintenance, Digital Marketing dan Project Sesuai kebutuhan/Custom.

Profesional
Berpengalaman
& Amanah

Cibuburweb.com memberikan pelayanan terbaik untuk mitra-mitra kami. Mengerjakan dengan cara Profesional dengan didukung SDM atau TIM Internal yang berpengalaman dan ahli dibidangnya, Mengerjakan sampai tuntas dan dijamin Puas. tidak hanya itu cibuburweb memiliki Legalitas yang terdaftar di Kemenkumham.


Kami Melayani Jasa Pembuatan Website dan Aplikasi di Wilayah Cibubur, Bekasi, Jakarta, Bogor, Tangerang dan Indonesia


Informasi lebih lengkap hubungi kami sekarang juga!

jasa cibubur web

Layanan
Profesional
Cibubur
Web.

cibuburweb.com

Branding & Identity

Bukanlah hal mudah menyampaikan pesan melalui desain, kami memiliki tim yang ahli dibidang untuk mengemas pesan anda.

cibuburweb.com

Web Design & Development

Kami menciptakan desain website yang sesuai keinginan, platform terbaru dan kemudah dalam penggunaan oleh orang awan sekali pun.

cibuburweb.com

Mobile Apps Development

Melayani jasa pembuatan aplikasi Android & IOS dengan bahasa pemprograman Native, Hybrid dan Cross mobile sesuai kebutuhan.

cibuburweb.com

SEO & Google Adword

Optimalkan Website & aplikasi dihal 1# Google untuk meningkatkan Pemasaran.

cibuburweb.com

Digital Marketing

Temukan target market yang tepat diwaktu dan tempat yang tepat untuk menjangkau pelanggan yang lebih luas,

cibuburweb.com

Maintenance

Hemat waktu, Uang anda untuk operasional SDM, nikmati kemudahan Maintenance Website anda.

cibuburweb.com

Project Custom

Kami melayani project custom dengan fitur dan konsep sesuai dengan kebutuhan perusahan anda.

Logo WAN Teknologi

Portofolio Mobile Apps
Memberikan
Pelayanan Terbaik.

Aplikasi Android Bli Mobil

Aplikasi Android dan IOS You Tv

Aplikasi Android dan IOS Jadi Juara

Aplikasi Android Bebazz

Aplikasi Android dan IOS Sin Indonesia

Aplikasi Android Keke Busana

Logo WAN Teknologi

Portofolio Website
Memberikan
Pelayanan Terbaik.

Website We Travel Trans

Website Puslitbangtan

Website Muba

Website Crystal Clear moms

Website PT. Nainas Berlian

Website Mitra Jaya

  Konsultasi Sekarang!